Ultrakaiser

Sebuah Blog Sederhana

Pria Misterius Jadi Sensasi Internet

INILAH.COM, Jakarta- Seorang pria jadi sangat populer karena terekam Google Streetview menggunakan topeng kuda. Identitas pria misterius itu kini jadi pembicaraan hangat di internet.


Apa itu Qarin?

Kali ini saya akan membahas tentang Qarin. Apa itu Qarin? Apakah arti dari Qarin itu sendiri? Mengapa Qarin? Bagaimana Qarin? Kapan Qarin? hehehe, lupakan 3 pertanyaan terakhir.


Tampilan baru MillatFacebook

Singkat saja, saya baru saja (hari ini) mengunjungi situs MillatFacebook.com namun, tidak seperti kemarin-kemarin, saya melihat sebuah halaman yang baru. Bagaimanakah tampilan muka halaman depan yang baru?



Tips Bila Anda Ingin Membeli PC

Bagi kebanyakan orang, membeli komputer baru bisa menjadi sebuah pengalaman yang melelahkan. Biasanya anda bertanya kapada teman yang dianggap ahlinya, untuk mendapatkan masukan lalu mencari informasi dari rubrik serta iklan komputer di koran atau majalah, belum selesai disini anda masih akan diberikan berbagai informasi lainnya dari penjual di toko yang Anda kunjungi.

Terpecahkan, Bahasa yang Dipakai Orang Utan

INILAH.COM, Jakarta- Peneliti asal Inggris berhasil mengetahui cara Orang Utan berkomunikasi. Binatang itu secara cerdas menggunakan gerak tubuh untuk komunikasi.


Anak Cerdas Berkat Tidur 11 Jam


NEW YORK, KOMPAS.com - Ingin anak Anda berprestasi di sekolah? Biasakanlah mereka untuk selalu tidur tepat waktu setiap malam. Hasil riset terbaru para ahli di Amerika Serikat menunjukkan, pola tidur yang teratur membuat anak-anak lebih cerdas.

Gempa Sedahsyat Aceh Bisa Terjadi di Papua

INILAH.COM, Jakarta – Berdasarkan statistik, gempa paling kuat bisa terjadi di Papua. Potensi gempa di wilayah ini bahkan bisa setara dengan gempa Aceh.

Makin Banyak yang Tak Percaya Pemanasan Global



INILAH.COM, Jakarta- Studi terbaru mendapati, makin banyak masyarakat yang tak percaya dengan adanya pemanasan global. Sikap skeptis itu dipicu suhu selama tiga dekade terakhir.
Studi menemukan bahwa tinggal 78% warga Inggris yang percaya bahwa temperatur seluruh dunia telah berubah. Jumlah ini menurun dibandingkan sebelumnya yang berjumlah 91% pada studi yang dilakukan 5 tahun lalu.

Penjelasan Singkat Tentang MillatFacebook

Kalian pasti sudah tau yang namanya Facebook kan? Facebook adalah sebuah jejaring sosial yang dibuat oleh Mark Zuckerberg. Tapi, beberapa dari kalian mungkin ada yang belum tau yang namanya "MillatFacebook". Di sini saya akan menjelaskan tentang MillatFacebook.

About this blog

Apa yang kita lihat tidak selalu sama dengan yang sebenarnya
Diberdayakan oleh Blogger.

Tentang Saya

Pengikut

Statistik